saiia kali ini mau nerusin fakta2 personil shinee yang sebelumnya udah ada Jjong dan Taemin yang saiia share.
sekarang giliran Minho.
fakta ini aku susun sendiri dan aku kumpulin dari berbagai sumber (majalah, video, fb, twitter, blog), jadi tolong JANGAN ASAL COPAS dan jangan lupa SERTAIN CREDIT.
karena aku udah beberapa kali nemuin ada yang cuma asal copas aja.
TOLONG HARGAI SESAMA PENGGUNA BLOG.
thanks ^^
Fakta Minho
2. Minho ditemukan tahun 2006 melalui system kasting SM Entertainment.
3. Pada suatu acara, karena kesalahan translator yang mengartikan ‘kamu dipilih menjadi member shine karena wajahmu yang tampan’, minho langsung cemberut, yang lain justru tertawa.
4. Menurut Taemin, baju piyama Minho adalah yang paling lucu.
5. Hal pertama yang Minho lakukan ketika bangun adalah berfikir apa yang harus dilakukan untuk mengisi hari itu.
6. Suatu ketika, Minho pernah salah menyanyikan lirik sebuah lagu, wajahnya langsung berubah merah dan ia menangis di ruang make up. Untung ada Taemin yang menemaninya.
8. Minho suka film laga.
9. Ketika minho bertemu taemin untuk pertama kalinya, ia kira Taemin lebih tua darinya dan akan memanggil Taemin dengan sebutan ‘Hyung’ (sebutan dari laki2 untuk laki2 yang lebih tua).
10. Daerah asal Minho adalah Incheon.
11. Minho ingin belajar main saxophone.
12. "Aku ingin bilang ini. Di super junior , salah satu yang aku sangat sukai adalah Donghae hyung." – Minho
13. Sekarang Minho kuliah di Universitas Konkuk.
15. Karena suaranya yang berat dan nge-bass, JongHyun sering berkata kalau suara Minho keluar dari kaki.
16. Minho’s favorite member : Yuri (G7), Nicole (DT), Sulli (f(x)), Hara (KARA), Seohyun (SNSD), DongHae (Suju), Kim TaeHee (Ideal Type).
17. Minho sering melihat komentar2 shawols di youtube.
18. Minho senang melakukan selca (self camera) bersama Taemin, tapi dia malu. Oleh karena itu dia tidak pernah memperlihatkan foto-foto itu dipublikasikan.
20. Minho sangat hobi bermain Winning Eleven dan mengajari Taemin permainan ini.
21. Minho adalah satu-satunya member SHINee yang memenangkan ‘A Beauty Contest’ tanpa make up.
22. Ketika Minho melihat seorang gadis, ia langsung bisa tahu kalau gadis itu adalah gadis idealnya atau tidak.
23. JongHyun pikir, Minho itu seperti alien.
24. “Jangan lupa kalau kalian semua akan disinari oleh hati SHINee.” – Minho
25. Saat ditanya, ‘diantara member KARA, siapa yang paling dekat denganmu?’, dan Minho menjawab kalau dia tidak dekat dengan siapapun.
26. Sedangkan untuk nomer HP member SNSD, Minho hanya memiliki nomor Yoona dan Seohyun.
27. Karena sangat kompetitif, Minho selalu ingin menang di setiap pertandingan yang diikutinya.
29. Minho sangat menghormati ayahnya. Dan ia berfikir yang membuatnya bahagia sekarang adalah orang tuanya.
30. Ketika memiliki waktu luang, maka Minho akan bekerja, bermain sepak bola atau menghabiskan waktu dengan teman-temannya.
31. Bagi Minho, pesona kharismatiknya adalah saat memperlihatkan sisinya yang bekerja keras.
32. "Kami (minho dan taemin) punya telepathy.” – Minho.
33. Minho adalah orang yang perfectionist, kompetitif dan penasaran akan banyak hal.
34. Jika disuruh bergaya paling keren, Minho hanya akan berdiri diam saja ditempat.
36. Tempat yang paling nyaman bagi Minho adalah tempat tidur.
37. Untuk menghilangkan stress, Minho sering bermain basket dan sepakbola.
38. Ibu Minho adalah seorang fotografer, dan Minho adalah model pertamanya.
39. HP Minho adalah Blackberry Onyx 9700 Black.
40. Artis mancanegara yang ingin Minho ajak bekerjasama adalah Usher, sedangkan artis korea adalah super junior.
41. Bagi Minho, perannya di SHINee adalah dasar sebuah band.
42. Minho menulis sendiri lirik rap di lagu Shout Out di album Lucifer.
44. Minho tidak takut pada apapun.
45. Dulu Minho biasa dipanggil “Big Eyes.”
46. Orang yang akan Minho ajak jika ke pulau terpencil adalah Onew!
47. Pelajaran favorite Minho di sekolah adalah olah raga.
48. Minho masih merasa kurang dalam hal menyanyi.
49. “Saya merasa nyaman setiap kali bersama wanita yang lebih tua daripada yang lebih muda.” – Minho.
50. Karena Minho suka tantangan, maka ia ingin menantang dirinya di semua hal.
51. Hal baru yang ingin minho coba adalah memperdalam kemampuan acting dan MC nya.
52. Minho ingin Sulli f(x) menjadi adik perempuannya.
54. Minho bilang, “Nickhun 2PM dekat dengan tipe idealku.” (ini waktu di acara idol army bareng 2PM)
55. Minho merasa talentanya adalah keinginan untuk menang dan tidak kalah dari siapapun.
56. Minho sangat dekat dengan member Suju, Donghae.
58. “yg selalu berpura2 menjadi bad guy adalah jonghyun, tapi bad guy yang sebenarnya adalah minho.” – Onew.
59. Minho pikir, menjadi cantik adalah sebuah kejahatan (?).
60. Ketika fangirl mendekati Minho dia selalu bilang "saya bukan Minho, saya bukan Minho"
61. Minho sangat menghargai akan dukungan fans internasional, meskipun Minho tahu terkadang fans internasional terkadang tidak mengerti lirik lagu shine.
62. Minho memiliki sikap yang dewasa, jauh dari umurnya.
64. Awalnya keluarga minho cukup menantang akan keputusan minho untuk jadi artis, namun setelah Minho menjelaskan, keluarga Minho akhirnya mendukung.
65. Minho sulit untuk diajak bercanda. Dia sering menganggap itu serius, padahal itu hanyalah lelucon.
66. Saat melihat Yoogeun untuk pertamakali, Taemin berfikir kalau dia sangat mirip dengan Minho.
67. Ayah Minho adalah pelatih sepak bola di tim Taejeon.
68. Warna yang key pilih untuk menggambarkan Minho adalah hitam.
69. Selama mengikuti dream team, Minho sudah pernah dua kali cidera.
71. Minho suka menambahkan chungyang paprika merah ke dalam mie ramen yang dimakannya.
72. Minho senang membaca buku biografi.
73. Jika disuruh membuat tim sepak bola dari artis SM, maka minho akan memilih EunHyuk dan Donghae. Kemudian ShinDong menjadi kipernya.
74. Rasanya menjadi idola menurut Minho adalah penuh dengan kebahagiaan.
76. Saat ditanya ‘apa kelebihan anda disbanding member lain’, minho menjawab ‘Key ini orang tua bagi kami’.
77. Tempat yang Minho sangat senang jika bisa kesana adalah panggung shinee.
78. Minho ingin menjadi karakter Lee Byung Hun dalam My Bittersweet Life.
79. Kalimat yang ingin Minho katakana kepada fans adalah ‘Jika kamu tidak menyerah akan harapan dan mimpimu, maka pasti akan keluar hasil yang memuaskan/baik.’
79. Kalimat yang ingin Minho katakana kepada fans adalah ‘Jika kamu tidak menyerah akan harapan dan mimpimu, maka pasti akan keluar hasil yang memuaskan/baik.’
81. Minho merasa adrenalinnya terpacu saat ia mampu memberikan pertunjukkan yang benar-benar bagus.
82. Cita-cita Minho waktu kecil adalah menjadi pemain sepak bola.
83. Bagi Onew, Minho ibarat sebuah buku.
84. Dia sangat mudah akrab dengan seniornya di Suju, TVXQ atau staf manajemen. Oleh karena itu dia dijuluki magnet para Hyung.
85. Saat mengikuti idol army, pasangan minho adalah Nickhun. Mereka tetap menjadi pasangan meski telah dua kali pemilihan secara acak.
86. Minho adalah pemeran utama dalam Drama The Pianist.
88. “Saya ingin menjadi lebih dekat pada Minho. Ini adalah keinginan saya jadi saya tidak tahu apa yang Minho pikirkan” – Key.
89. Donghae pernah memberi I-Pod pada Minho dan i-pod itu masih ada sampai sekarang.
90. Di dorm shine yang baru, Minho tidur sekamar dengan Onew dan Taemin.
91. Lyric rap dalam hello, Get it, Love’s way, Graze, best Place, Wowowow, Obsession, dan Juliette adalah ciptaan Minho.
92. Saat Member SHINee bernyanyi di dalam mobil, Minho lebih memilih tidur.
93. Di pagi hari, Minho dan Taemin sering menunggu di dekat tempat tidur Key dan saat Key terbangun mereka akan mengagetkan Key dengan berteriak “BA!”
94. Di acara SHINee Yunhanam, Minho memberikan surprise berupa cake dan sebuah buku hingga noona itu dibuatnya menangis.
95. Minho: “Jika saya jadi ketua kelas, saya akan mencium kalian semua.” Taemin: “hyung, saya akan memilihmu.” Minho: “ya,saya percaya padamu.”
96. Barang kesayangan Minho adalah Album Romeo.
97. Minho memilih Krystal untuk dijadikan pasangan di acara King Of Idol.
98. Selain buku biografi, Minho juga suka baca buku tentang olah raga dan komik slam dunk.
99. Minho adalah member yang paling suka tidur dan gemar makan.
100. “SHINee World adalah keberanian untukku. Karena mereka selalu menyemangati” – Minho.
Take out with full credit!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar