Pengikut

Jumat, 02 November 2012

EXO, The Tree of Life (AN)

AUTHOR NOTES, READ IT FIRST
Fanfiksi ini berdasarkan MV MAMA, setelah sekian lama saya nonton MV itu dan akhirnya baru ngerti arti MV-nya, rasanya saya langsung ngebet kepengen bikin fanfik ini. Awalnya saya malu-malu, takut gagal karena konsep ceritanya jelek menurut saya. Tapi setelah gak sengaja Minhyun ngeliat catatan konsep saya tentang MV ini, akhirnya kita ngembangin cerita ini sampe berjam-jam. Insya allah, nggak mengecewakan. (wink)
.
Akan sangat baik jika readers sekalian mengerti ini dulu:
1. Paling tidak, udah pernah sekali menonton MV EXO - MAMA.
2. Mengerti maksud dari MV yang rada gaje itu. (disetrum Chen)
3. Bakal lebih bagus kalau readers sekalian udah hafal kekuatan anggota masing-masing.
a. Kai, kekuatan teleportasi;
b. Suho, penguasa air;
c. Baekhyun, penguasa cahaya;
d. Chanyeol, penguasa api;
e. D.O, penguasa bumi (tanah ;) );
f. Sehun, penguasa angin;
g. Tao, penguasa waktu;
h. Kris, kekuatan untuk terbang dan perisai;
i. Luhan, kekuatan telekinesis;
j. Lay, pemberi kesembuhan dan kehidupan;
k. Xiumin, penguasa es; dan
l. Chen, penguasa petir.
4. Readers harus sabar, karena alur cerita ini bolak-balik. Saya mau bikin cerita yang beda dari yang pernah ada. Konsepnya, 12 chapter pertama menjelaskan tentang asal-usul masing-masing kekuatan mereka. Dan alurnya acak, tapi satu-persatu bakal terungkap dan akhirnya bakal tergabung dan nyambung semua. Saya dan Minhyun nyebutnya: puzzle plot, hahaha.
5. Disclaimer: EXO by SM Entertainment bukan milik saya. Tapi cerita ini murni milik saya, Lee Hyungseo, dan Kim Minhyun.
.
Oke itu aja. Silakan klik tombol buat ke chapter selanjutnya dan readers bisa pilih buat baca semua chapter mereka atau bias readers masing-masing. Happy reading!

.
EXO, The Tree of Life

Tidak ada komentar:

Posting Komentar