Pengikut

Sabtu, 08 September 2012

Kang Sora Berbagi Pemikirannya Mengenai Akhir ‘We Got Married’



Aktris Kang Sora berbagi pemikirannya tentang berakhirnya ‘We Got Married’
Kang Sora memposting melalui akun Twitter-nya pada tanggal 8 September, “Segera, siaran ‘WGM’ terakhirku. Untuk PD Kim Jun Hyun yang telah bekerja keras selama setahun terakhir. PD Do Gok Dong. Penulis Sang Hee, Kyung Mi, Na Ol dan Teuk oppa! Aku mengambil banyak pelajaran dari hal ini. Terima kasih. Juga untuk pemirsa yang menonton. “

Leeteuk sebelumnya juga menyatakan perasaannya tentang berakhirnya ‘We Got Married‘ ’Dimple Couple’ memulai hubungan mereka pada Oktober lalu, dan mereka mengakhiri pada 8 September kemarin.


Source : allkpop
indotrans : kidihae@koreanindo.net

Tidak ada komentar:

Posting Komentar